Saturday, February 4, 2017

Cara Memperbaiki Scrolling Mouse yang Rusak

Cara Memperbaiki Scrolling Mouse yang Rusak


Ini merupakan Masalah yang umum yang pernah kita jumpai ketika menggunakan Mouse komputer,yaitu Scrolling mouse Error atau tidak bisa di scrolling/tidak bisa di gunakan lagi.

Lalu bagaimana cara memperbaiki Scrolling mouse yang error,Perhatikan Langkah-langkahnya ^^

1.Siapkan peralatan obeng +/-,lem alteco(bisa menggunakan lem yang lain juga)

[Share] Memperbaiki sendiri Scroll Mouse / Mouse Wheel yang rusak atau error

2.lepas baut mouse yang berada dibawah mouse menggunakan obeng +/-

[Share] Memperbaiki sendiri Scroll Mouse / Mouse Wheel yang rusak atau error

3.Lalu lepas bagian Mouse

[Share] Memperbaiki sendiri Scroll Mouse / Mouse Wheel yang rusak atau error

4. Lepas wheel mouse / roller mouse nya gan dari rangkaian, gampang kok tinggal dicopot aja, hati2 copotnya ya 

[Share] Memperbaiki sendiri Scroll Mouse / Mouse Wheel yang rusak atau error

5. Siapkan lem alteco, ato perekat lainnya, kalo ga ada bisa pake kertas buat pengganjal

[Share] Memperbaiki sendiri Scroll Mouse / Mouse Wheel yang rusak atau error

6.Kemudian lepas karet dari roller, trus kasi lem alteco didalemnya


[Share] Memperbaiki sendiri Scroll Mouse / Mouse Wheel yang rusak atau error

7.abis itu kasi lem juga di batang kecil sisi yang masuk ke lubangnya tadi , buat muterin gear


[Share] Memperbaiki sendiri Scroll Mouse / Mouse Wheel yang rusak atau error

8. Sebelum lem kering, pasang lagi ke posisi dan masukin ke lubang gearnya, terus di tes aja di PC/ laptop, dijamin wokeee... hati2 lemnya jangan kebanyakan, ntar malah nempel ga bisa muter . yang sedang- sedang saja..

Lalu pasang kembali wheel gearnya pada mouse,Selamat mencoba ^^

No comments:

Post a Comment